Sumber Google |
"KEPALKAN JARI TINJUMU, UI KAMPUSKU, BERSATU ALAMAMATERKU UI !!"
Kalimat tersebut adalah pekik UI, dimana pertama kali gua kenal kalimat ini saat menjadi mahasiswa baru di UI. Ketika itu, mahasiswa baru dikumpulkan di lapangan stadion sepak bola UI dan gua bingung kenapa harus berteriak seperti itu. Ternyata, beberapa hari selanjutnya gua baru sadar bahwa kampus UI itu luar biasa besar dan pekik UI memiliki makna yang mendalam, meskipun hanya tersusun dari beberapa kata tapi kata-kata tersebut merupakan salah satu cara untuk mempersatukan kami.
Berdoa agar kawan-kawan UI tetap bersatu untuk bersama mendukung kebenaran, biarlah orang luar berkata apa karena kita berada di jalan yang benar.
0 comments:
Posting Komentar